Tata Cara Verifikasi Rapor PPDB 2020
- Login ke situs ppdbjatim.net dengan menggunakan Nomor Peserta Ujian Nasional yang diberikan sekolah asal dan NISN.
- Siswa melakukan Verifikasi Nilai Rapor semester 1 sampai semester 5.
- Siswa mengisi form laporan pada sistem jika terjadi kesalahan nilai.
- Bagi siswa Luar Jatim atau Lulusan Jatim Tahun Lalu, silakan lihat prosedur pada Tata Cara Pengambilan PIN.
https://ppdbjatim.net/pin/verifikasi_rapor